Kata kebanyakan orang, pelajaran Bahasa Indonesia tuh' mudah. Wong bahasa yang biasa kita pakai sehari-hari, kenapa harus dipelajari? Begitu pikir mereka.
Hai! Bahasa Indonesia tak semudah itu. Nyatanya, ketika saya UAS dan duduk bersama anak kelas 10 (saya kelas 11), kerena saat itu tempat duduk...
Home » Archives for Februari 2015
Kata Siapa Kamu Tidak Punya Jiwa Kepramukaan?
Hari Rabu adalah hari di mana pelajar (pada umumnya) mengenakan seragam Pramuka. Nah di situ akan terlihat mana yang Pramuka Asli dan Mana yang Karbitan, ckckckc, bisa dilihat dari seragamnya :3
Baik, hari Rabu seperti ini saya jadi ingat suatu hari di mana ada yang berujar kepada saya:
Aku tidak...
Apa Sebab Saya Ngeblog?
Hal yang paling menyedihkan bagi setiap orang, menurut saya, adalah, kehilangan. Kehilangan sangat sulit untuk dilupakan. Bahkan, dengan kehilangan, ada orang yang sampai rela mati atau bisa menjadi orang tidak waras. Ya tergantung apa yang hilang. Begitu.
Sebab musabab kenapa saya ngeblog adalah sebuah...
Aku Mencintai Wanita Berhijab. Bagaimana Caranya?
Entah bagaimana cara menyampaikan rasa sayang, cinta, kasih, amat suka kepada seorang wanita yang menarik hati. Dari sudut mana pun wanita itu menarik hatiku. Terlebih lagi, aku masih belum cukup umur untuk memikirkan: meminangnya atau melamarnya. Sungguh, aku cinta padanya..., rasanya, darahku mendidih,...
Si Calon Mati (Tantangan Nulis Kampus Fiksi #FiksiBunga)
Awan hitam telah merata. Kilat kerap kali mengejap. Guntur berdentuman memenuhi ruang angkasa, seolah ia ikut menyaksikan bunyi kutukannya. Angin muai menangis pula, melintasi celah pepohonan yang mengakibatkan goyangan sampai ke mahkota daun.
Suasana amat mencekam. Di tempat inilah nantinya eksekusi...
Kisahku Mengajar Anak Pramuka Siaga yang Ingusan (Selamat Hari Boden Powell
Bel pulang sekolah berteriak. Kencang sampai memenuhi udara sore itu. Di horizon sana, senja pun ikut terkaget. Lekas semua murid keluar dari kelasnya, dan mengerutkan wajah lesu. Semua tugas sekolah seolah berada di wajah-wajah mereka. Membaur menjadi satu-padu.
Udah, nanti abis kata-kata gue --''...
Tulisan untuk Stevenly
Selamat ulang tahun Stevenly
Pagi tadi aku mendapat kabar via pesan singkat dari seorang yang spesial dalam hidupku. Dalam pesan itu, tertera bahwa si anak besar, Stevenly, ulang tahun hari ini..., ya, hari ini, 21 Januari 2015. Di pesan itu pun tertera ajakan agar aku hadir ke rumah Stevenly atau...
Pengatahuan Adalah Ingatan (Jangan Takut Mengingat!)
Sekarang bayangkan Anda sedang dalam kuis yang berhadiah jutaan rupiah. Kuis ini hanya pertanyaan yang simpel, dan siapa dari Anda yang cepat dan tepat menjawab adalah pemenangnya. Bayangkan seperti Anda merasakan benar-benar akan mendapatkan puluhan juta rupiah. Ya, puluhan juta rupiah ada di depan...
Maling Pulpen di Kelasku
Di kelasku ada banyak maling pulpen. Tapi tidak sampai dimasukan penjara dan digebukin kalau ketahuan sampai berdarah-darah seperti pembegal yang ditangkap polisi. Di sini, pulpen harus dijaga amat ketat, agar tidak ada yang kemalingan pastinya. Sampai-sampai, kautahu, aku memberi rantai yang kukaitkan...
Ini Dia Panitia Pentas Seni SMK N 11 Jakarta
Hai. Ini saya ada info. Semoga aja penting yah buat kamu-kamu. Saya kan selaku Humas (Hubungan Masyarakat). Ya jadi saya harus bisa mempuublikasikan info ini nih. Jadi simak yah, sapa tau ada nama kamu?
Ketua: M. Reza Batubara.
Wakil: Sisca Siti Jubaidah.
Sekretaris: Shinta Araina, Evelyn, Maurencia.
Bendahara:...
Hilang Begitu Saja
Naskah atau tulisan yang udah ditulis dengan susah payah, penuh perasaan, penuh lika-liku akhirnya hilang begitu saja. Saat itu gue berasa dibanting ke lantai yang berduri. Kalau gue burung, bulu-bulu akan rontok, kalau gue batu, gue akan hancur lulu-lantah seperti tepung yang biasa dipake Abang gue...
Jawaban Bagi yang Nanyain Madingnya11
Kenapa mading sepi? Kenapa edisinya nggak ganti-ganti? Apakah udah pada bubar redaksi mading di sekolah?
Pertanyaan ini bukan saja timbul di benak Anda. Sama, saya juga.
Untuk menjawab pertanyaan di atas. Mari kita simak tulisan di bawah ini, baca sampai habis yah..., biar jelas :)
1. Masalah yang...
Menyikapi Valentine (Catatan Seorang Remaja)
Empat belas Februari datang. Kabarnya, hari Valentine pun tiba. Di sebuah negeri yang kuambah ini ada banyak yang menolak secara keras dan merayakan senang-senang. Darimana saja terberitan bahwa hal itu menjadi topik menarik tiap orang. Dan baru-baru ini, berbeda dengan tahun sebelumnya, kian banyak...
''Sepasang Kekasih Seharusnya....'' (Catatan Seorang Remaja)
Sepasang kekasih tidak serta-merta saling kasih dan betul-betul mengasihi dari segala aspek kehidupan terlebih lagi, akhirat. Apalagi yang sudah bukan dalam hal berkata, akan tetapi perbuatan yang tidak senonoh; dan tidak senada dengan ajaran agama. Banyak pula sepasang kekasih mengasingkan ajaran agama...
Renungan Anak SMK Kelompok Manajemen Bisnis
Pelajaran di kelas dimulai. Kali ini pelajaran ekonomi, dan menyangkut pembangunan ekonomi. Jika berbicara mengenai ekonomi, anak SMK kelompok manajemen bisnis nggak pernah bosen pastinya. Mau nggak mau ya harus nelen kan? Iya emang.
Nah, kali ini guru saya menjelaskan panjang lebar mengenai pembangunan...
#JakartaBajir Brohh. Apa yang lu lakuin!?
Sebenernya gue nggak betul-betul ngarti sih ya. Bagaimana banjir bisa terjadi dan menjelaskan dengan ilmiahnya, karena gue nggak pernah belajar itu dan mungkin nggak akan pernah. Yang pernah gue pelajari cuma proses hujan yang pada dasarya air laut kembali ke air laut. Tapi kok ini kaga yah, malah air...
Air Mata dari Sebuah Rumah Berbilik Bambu

Di sebuah kampung yang
sunyi. Mentari telah menyingsing di ufuk timur, embun baru saja diusir oleh mentari. Sekarang
reremputan agak terlihat gagah, dan pohon bergoyang sedikit-sedikit ke kanan-ke
kiri dengan lihai. Menikmati alam yang asri.
...